Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2025

Pertemuan 5 - Aplikasi Kalkulator Sederhana

Gambar
Pertemuan 5 - Aplikasi Kalkulator Sederhana Nama:  Muhammad Rafi Budi Purnama NRP: 5025221307 Kelas : PPB A   Saya mengikuti intruksi sesuai link berikut: https://youtu.be/HlE8MEtKBr0?si=QRC8uXasbexSkw9u Untuk tampilan hasilnya sebagai berikut: Penjelasan Program Kalkulator Sederhana Pada program kalkulator ini, terdapat tiga variabel utama: var num1 by remember { mutableStateOf("0") } var num2 by remember { mutableStateOf("0") } var result by remember { mutableStateOf("") } Ketiga variabel di atas digunakan untuk menyimpan nilai input dari pengguna ( num1 dan num2 ) serta hasil perhitungan ( result ). Ketiganya dideklarasikan sebagai state agar UI dapat langsung merespons jika nilainya berubah. Untuk menerima input dari pengguna, digunakan komponen TextField sebagai berikut: TextField(value = num1, onValueChange = { num1 = it }) Spacer(modifier = Modifier.height(8.dp)) TextField(value = num2, onValueChange = { num2 = it }) Bagian di atas menampi...

Aplikasi Dice Roller

Tugas Pertemuan 4: Membuat Aplikasi Dice Roller Sederhana Nama: Muhammad Rafi Budi Purnama NRP: 5025221307 Kelas : PPB A   ini dibuat mengikuti tutorial dari  link-ini 1. Deskripsi Aplikasi Aplikasi Dice Roller ini memungkinkan pengguna untuk "melempar" dadu secara virtual dengan menekan sebuah tombol. Ketika tombol ditekan, gambar dadu akan berubah secara acak sesuai angka 1 hingga 6. 2. Struktur Kode dan Penjelasannya MainActivity.kt class MainActivity : ComponentActivity() {     override fun onCreate(savedInstanceState: Bundle?) {         super.onCreate(savedInstanceState)         enableEdgeToEdge()         setContent {             DiceRollerTheme {                 DiceApp()             }         }     } } MainActivity adalah titik awal aplikasi. Fungsi enableE...